Judul : 40 Tips Untuk Hidup Sehat Bahagia
Link : 40 Tips Untuk Hidup Sehat Bahagia
40 Tips Untuk Hidup Sehat Bahagia
40 Tips Untuk Hidup Sehat Bahagia |
Kesehatan:
1. Minumlah air secukupnya..
2. Makan pagilah seperti seorang raja, makan siang seperti pangeran dan makan malamlah seperti peminta-minta/pengemis.
3. Lebih banyaklah makan makanan yang tumbuh dari pohon dan tanaman, seperti sayuran dan buah-buahan. Kurangi makanan kaleng dan siap saji.
4. Hiduplah dengan penuh Energi, Antusias dan Empati.
5. Luangkan waktu untuk berdoa dan refleksi diri.
6. Lebih banyaklah bermain.
7. Bacalah buku lebih banyak dari buku yang kau baca di tahun lalu.
8. Duduklah dalam keheningan setidaknya 10 menit setiap harinya.
9. Tidurlah selama 7 jam sehari.
Kepribadian:
10. Ambilah waktu 10-30 menit untuk jalan-jalan tiap harinya - dan ketika kau berjalan, tersenyulah.
11. Jangan bandingkan hidupmu dengan hidup orang lain. Anda tidak tahu perjalanan hidup mereka tentang apa.
12. Jangan memiliki pikiran negatif tentang sesuatu yang tidak bisa anda kendalikan. Namun, investasikan energi positif anda untuk momen yang akan datang.
13. Jangan berlebihan dalam melakukan sesuatu, batasi.
14. Jangan terlalu serius, tidak seorang pun melakukannya.
15. Jangan membuang-buang waktu dan energi dengan gosip.
16. Bermimpilah pada saat anda bangun dan sadar.
17. Iri hati membuang-buang waktu. Anda telah memiliki apapun yang anda butuhkan.
18. Lupakan masalah dimasa lalu. Jangan ingatkan kesalahan pasangan di masa lalu.. Hal itu akan merusak kebahagiaan masa depan anda.
19. Hidup terlalu singkat untuk membenci seseora. Janganlah membenci.
20. Berdamailah dengan masa lalu anda, maka itu tidak akan merusak masa depan anda.
21. Tidak ada yang bertanggungjawab terhadap kehidupan anda, kecuali anda.
22. Sadarilah bahwa hidup adalah sekolah dan anda disini untuk belajar. Masalah yang muncul adalah bagian sederhana dari kurikulum dan menghilang perlahan seperti pelajaran matematika, namun pelajaran yang anda dapat adalah untuk seluruh hidup anda.
23. Tersenyumlah dan tertawalah lebih banyak.
24. Anda tidak harus memenagkan setiap perdebatan. Setujulah ketika tidak setuju.
Komunitas:
25. Berbincanglah dengan keluarga sesering mungkin.
26. Setiap harinya berilah sesuatu yang baik terhadap orang lain.
27. Berilah maaf untuk semua orang.
28. Luangkan waktu untuk berinteraksi dengan orang berumur diatas 70 tahun dan balita dibawah 6 tahun.
29. Cobalah untuk membuat setidaknya 3 orang untuk tersenyum setiap harinya.
30. Apa yang orang lain pikirkan bukanlah urusan anda.
31. Pekerjaan anda tidak akan merawat anda ketika anda sakit. Namun keluarga dan sahabatmu akan melakukannya. Tetaplah berkomunikasi dengan mereka.
Hidup:
32. Lakukanlah hal yang benar.
33. Buanglah hal yang tidak berguna, tidak indah dan tidak menyenangkan.
34. Memaafkan menyembuhkan segalanya.
35. Bagaimanapun baik dan buruknya suatu keadaan, itu akan berubah.
36. Tidak masalah apapun emosi yang kamu rasa, bangun, berpakaianlah, dan beranjaklah.
37. Yang terbaik belumlah datang..
38. Ketika anda terbangun di pagi hari, bersyukurlah dan tumbuh kembangkanlah cinta untuk kehidupan.
39. Jiwa terdalam anda selalu bahagia. Maka berbahagialah.
Terakhir namun tak terlupakan:
40. Nikmati HIDUP!
Semoga bermanfaat yaa....
Peluang Bisnis Internasional Dropshipping
LEDAKKAN OMSET ANDA! Mengeruk Dollar Di Pasar Amerika dan Eropa, Tanpa Modal, Tanpa Punya Produk, Tanpa Pernah Tatap Muka. Baca Di Artikel lengkapnya Di Internasional Dropshipping atau Klik Disini SEKARANG.
Anda sekarang membaca artikel 40 Tips Untuk Hidup Sehat Bahagia dengan alamat link http://portalserbaada.blogspot.com/2013/02/40-tips-untuk-hidup-sehat-bahagia.html?m=0